Selamat Datang Di Sistem Informasi Desa Baros Kecamatan Arjasari | Pelayanan Kantor Desa Hari Senin s.d Jum'at Pukul 08.00 s.d 15.30 WIB | Datang Ke Kantor Desa Baros Kecamatan Arjasari, Pastikan Nomor Induk Kependudukan (NIK) anda terdaftar di SID. BAROS NGAHIJI , SAHATE-SARASA-SATUJUAN

Artikel

VISI DAN MISI DESA BAROS

28 Juli 2020 21:48:28  DIKI JATNIKA  733 Kali Dibaca 

      VISI  :

MEWUJUDKAN MASYARAKAT DESA BAROS YANG AGAMIS, SEJAHTERA, EDUKATIP DAN PRESTASI. Disingkat  ( ASEP )

A = AGAMIS : Mewujudkan masyarakat desa Baros yang menjunjung tinggi norma-norma Agama dan Sosial
S = SEJAHTERA : Mewujudkan Kondisi masyarakat Desa Baros yang Makmur, sehat dan damai
E = EDUKATIF : Bersifat mendidik atau memberikan contoh yang baik
P = PRESTASI : Menjadikan Desa Baros yang berprestasi

     MISI  :

  1. Membangun dan memperkuat pemahaman dan pengamalan nilai-nilai agama
  2. Tata kelola pemerintahan yang baik, besih dan profesional serta berorientasi pada pelayanan publik yang optimal
  3. Peningkatan pembangunan infrastruktur perdesaan yang berbasis partisifatif
  4. Penataan kehidupan masyarakat yang aman, tertib, taat hukum, dan harmonis
  5. Memperkuat ketahaan sosial dan budaya masyarakat berdasarkan nilai luhur budaya lokal
  6. Peningkatan sumberdaya manusia melalui kegiatan pendidikan formal dan non formal
  7. Mendorong Pengembangan keterampillan melalui pelatihan yang mengarah pada kewirusahaan dan industri kreatif.

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Kp. Cimentrik Rt. 01 Rw. 07
Desa : Baros
Kecamatan : Arjasari
Kabupaten : Bandung
Kodepos : 40379
Telepon :
Email : pemdesbaros01@gmail.com

 Pemerintah Desa

 Statistik

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:132
    Kemarin:121
    Total Pengunjung:1.944.631
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.221.54.244
    Browser:Mozilla 5.0